Harga borong kerja kanopi per meter 2023 untuk jenis rangka baja ringan, galvalum dan besi hollow. Serta bahan atap Polycarbonate, Alderon, Membran dan tipe atap lainnya.

Biaya pembuatan kanopi akan bervariasi sesai dengan desain dan model kanopi yang dikerjakan. Anda dapat membuat kanopi untuk dapur, carport, halaman depan serta lokasi lainnya.

Lokasi pengerjaan juga akan berpengaruh ke harga pembuatan kanopi. Contoh, harga pengerjaan kanopi di Jakarta dibanding daerah Semarang, pasti akan berbeda karena setiap daerah memiliki rate standar harga tukang kanopi yang berbeda di wilayah tersebut.

Harga Pembuatan Kanopi Per Meter

Harga pembuatan kanopi per meter adalah Rp. 500.000 – Rp. 950.000 /m2 tergantung dari jenis rangka, material atap yang digunakan, serta total luasan pengerjaan kanopi per meter persegi.

Harga borongan kanopi sudah termasuk jasa pasang kanopi dan material yaitu rangka dan bahan atap.

Lihat: Kanopi Balkon

Material pembuatan kanopi adalah:

Bahan Rangka:

  • Besi Hollow
  • Galvalum
  • Baja Ringan

Bahan atap:

  • Polycarbonate
  • Alderon
  • Spandex
  • GoGreen
  • SolarTuff
  • Membran
Harga Borong Kerja Kanopi Per Meter

Harga Borongan Kanopi Baja Ringan

Harga borongan kanopi baja ringan adalah:

  • Kanopi baja ringan menggunakan atap Polycarbonate: Rp. 600.000 /m2
  • Kanopi baja ringan menggunakan atap Alderon: Rp. 700.000 /m2

Biaya jasa pasang kanopi baja ringan sudah meliputi: ongkos jasa pasang tukang, rangka baja ringan tebal 0.75 mm dan material atap.

Lihat lengkap: Jasa Pasang Kanopi Baja Ringan

Harga Borong Kerja Kanopi Besi Hollow

Biaya pasang kanopi besi hollow adalah:

  • Rp. 700.000 /m2 menggunakan bahan atap Polycarbonate
  • Rp. 900.000 /m2 menggunakan bahan atap Alderon

Biaya jasa pasang kanopi besi hollow sudah meliputi: ongkos jasa pasang tukang, rangka besi hollow 0.75 mm dan material atap.

Harga Borong Kerja Kanopi Galvalum

Bahan Galvalum adalah material besi sejenis dengan besi hollow tetapi berwarna silver seperti stainless dan anti karat.

Biaya pasang kanopi galvalum adalah:

  • Rp. 750.000 /m2 menggunakan bahan atap Polycarbonate
  • Rp. 950.000 /m2 menggunakan bahan atap Alderon

Biaya jasa pasang kanopi galvalum sudah meliputi: ongkos jasa tukang, rangka galvalum tebal 0.75 mm dan material atap.

Jasa Borongan Kanopi Terbaik

Talentama Bangun Persada melayani jasa borong pembuatan kanopi terdekat untuk wilayah Jakarta, Depok, Bekasi, Tangerang dan Tangerang Selatan.

Dengan di dukung oleh tim profesional dan berpengalaman, kami akan membantu Anda membangun kanopi yang cocok serta sesuai dengan selera dan budget.

Jasa Borongan Kanopi Terbaik

Proses pengerjaan adalah sebagai berikut:

  1. Konsultasi
  2. Survey lokasi
  3. Perhitungan harga borongan
  4. Pengerjaan las rangka
  5. Intalasi pembangunan rangka
  6. Pemasangan atap kanopi

Semakin luas kanopi yang Anda pasang, maka harga borong kerja kanopi per meter akan semakin murah juga karena akan lebih efektif dalam ongkos pasang tukang serta material.

Kami akan memberikan harga borongan pemasangan kanopi terbaik sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda.

Hubungi Talentama untuk konsultasi gratis!

TALENTAMA | Jasa Pasang Kanopi Terbaik
Instagram: @satutalenta

PORTFOLIO PEMASANGAN KANOPI

FAQ

  • Berapa harga atap kanopi Polycarbonate? Harga atap Polycarbonate per m2 adalah Rp. 600.000
  • Berapa harga kanopi baja ringan menggunakan atap Alderon? Harga kanopi baja ringan atap Alderon adalah Rp. 700.000 per m2